Bravo…Sat Reskrim Polres Batu Bara Berhasil Ungkap Pencurian Septor di Mangkai Lama

Avatar

- Redaksi

Minggu, 7 Januari 2024 - 10:49 WIB

4076 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batu Bara | Sat Reskrim Polres Batu Bara berhasil mengungkap kasus pencurian sepeda motor yang terjadi di Dusun VI, Desa Mangkai Lama, Kecamatan Lima Puluh, Kabupaten Batu Bara, pada Selasa (2/1/2024), sekitar pukul 12.00 wib.

Diketahui, kejadian itu terjadi pada tanggal 20 November 2023. Saat itu Ngatemin (pelapor) sedang berada di dalam rumahnya dan sedangkan sepeda motornya Merk Honda Supra NF 125 SD warna putih merah dengan Nomor Polisi B 6013 EDU diparkirkan di belakang rumahnya.

Namun saat Ngatemin hendak pergi keluar, tiba-tiba saja sepeda motornya tersebut sudah tidak terlihat lagi, padahal kunci kontak sepeda motor tersebut ada padanya.

Baca Juga :  PDI-P Batu Bara Kritik dan Akan Datangi Polda Sumut Terkait Penangkapan Zahir

Merasa panik, ia pun langsung bergegas mencari-cari septornya tersebut. Namun tak kunjung juga ketemu.
Merasa tidak terima dengan kejadian itu, Ngatemin pun langsung melaporkan kejadian itu ke Mapolres Batu Bara.

Dari laporan itu, Kapolres Batu Bara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb, SH, Sik, langsung memerintahkan Kasat Reskrim Polres Batu Bara AKP Irfan MN Alireja, Sik, MH., CPHR., CBA untuk menyelidiki perihal tersebut.

Hingga akhirnya kasus itu pun terungkap, bahwa yang mencuri septor tersebut adalah anak kandungnya sendiri yakni Safri Imam Wiranto (23). Keberadaan tersangka pun langsung termonitor oleh Team Opsnal Resum Sat Reskrim Polres Batu Bara IPDA Ramadhani Bimo Setiadi., S.Tr.K., CPHR., CBA.

Baca Juga :  Konferensi Pers Polres Batu Bara, Sat Narkoba Ungkap 25 Tersangka BB Sabu 757 Gram dan 1 Buah Sempi Rakitan

Alhasil pada hari Selasa (2/1/2023), sekitar pukul 12.00 wib. Team Opsnal Resum Sat Reskrim Polres Batu Bara dibawah pimpinan IPDA Ramadhani Bimo Setiadi., S.Tr.K., CPHR., CBA. langsung mengamankan tersangka di kediamannya, di Dusun VI, Desa Mangkai Lama, Kecamatan Lima Puluh, Kabupaten Batu Bara.

Guna mempertanggung jawabkan perbuatannya, tersangka pun langsung diboyong ke Mako Polres Batu Bara untuk dilakukan proses lebih lanjut.

Saat dikonfirmasi terkait hal ini, Kasi Humas Polres Batu Bara, AKP AH Sagala membenarkan adanya penangkapan tersebut. (Dwi)

Diedit oleh : Rahmat Hidayat

Berita Terkait

GEMKARA Tidak Pernah Nyatakan Dukung Salahsatu Bapaslon Pilkada Batu Bara
DPD I Golkar Sumatera Utara Kangkangi Putusan DPP Golkar
Relawan Milenial Zahir Kecam Penangkapan Sang Paslon: Polda Sumut Gak Baca Telegram Kapolri?
PDI-P Batu Bara Kritik dan Akan Datangi Polda Sumut Terkait Penangkapan Zahir
Usai Sholat Jum’at, Kadisdik Batu Bara Jonnis Marpaung, Cek Pembangunan SD Negeri 10
Kasat Reskrim Narkoba Polres Batu Bara, Ungkap Kasus 21 Kg Daun Ganja dan 1 Kg Sabu
56 Kepala Sekolah Hadir Rapat MKKS di SMP Swasta Adven, Dipimpin oleh Kadisdik Batu Bara
Iwan Bawa Shabu 1 Kg Diringkus di Atas KLX Merek Kawasaki
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 14 September 2024 - 03:17 WIB

Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Komsos dan Membantu Petani Tembakau

Jumat, 13 September 2024 - 07:02 WIB

Babinsa Koramil 09/Putri Betung bersama Babinkamtibmas dan Warga Melaksanakan Gotong-Royong

Rabu, 11 September 2024 - 07:25 WIB

WUJUDKAN KETAHANAN PANGAN BABINSA DAMPINGI PETANI TANAM BAWANG MERAH

Selasa, 10 September 2024 - 22:55 WIB

Tokoh LSM, Paparkan Kinerja Pemerintah Aceh Dan Pemerintah Daerah Kabupaten Gayo Lues Juga Banyak Melakukan Pembangunan Rumah Layak Huni

Selasa, 10 September 2024 - 03:05 WIB

BABINSA KORAMIL 06/TRIPE JAYA DAMPINGI PETANI CEK PERTUMBUHAN TANAMAN JAGUNG

Senin, 9 September 2024 - 08:12 WIB

Pangdam IM Pastikan Kelancaran dan Keamananan Kunjungan Presiden RI Tinjau Fasilitas Kesehatan di RSUD dr. Zainoel Abidin Kota Banda Aceh

Senin, 9 September 2024 - 05:42 WIB

Panwaslih Melaksanakan Silaturahmi Dengan Para Babinsa di Wilayah Kecamatan Pining Kabupaten Gayo Lues

Senin, 9 September 2024 - 04:04 WIB

Ketua LSM FPPL/Aktivis Muda Rahmin Ucak : Kelangkaan Pupuk Subsidi Masih Jadi Persoalan Petani

Berita Terbaru