H Irmawan, S.Sos,MM Anggota komisi V DPR RI Fraksi PKB Kunjungi Masyarakat di Kecamatan Pining Harapan Masyarakat

Avatar

- Redaksi

Selasa, 2 Januari 2024 - 18:09 WIB

4064 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GayoLues   |  H Irmawan Anggota Komisi V DPR RI Fraksi PKB melakukan Kunjungan Daerah Pemilihan (kudapil) temu konstituen tahun 2024 bertempat di Kecamatan Pining  acara tersebut berlangsung dengan  baik dan di hadiri oleh para tokoh masyarakat dan tokoh pemuda.Selasa 2- Januari 2024.

H Irmawan sambutannya menyampaikan IV Pilar DPR RI yang terdiri dari Pancasila UUD 1945 NKRI dan Bhineka Tunggal Ika.

Selanjutnya H Irmawan mengajak masyarakat agar dapat menjaga persatuan dan kesatuan apalagi tahun 2024 ini merupakan tahun politik.

Di mana bangsa Indonesia akan melakukan pesta demokrasi di tahun 2024 . Ia kita sudah berada di tahun politik di mana bangsa Indonesia pada 2024 ini akan menggelar pesta demokrasi Pemilu dan Pilpres untuk itu mari kita sama sama berperan untuk menjaga persatuan dan kesatuan demi keutuhan NKRI ini ujar H Irmawan.

Baca Juga :  Koramil 09/Putri Betung Komsos di Perkebunan Warga Binaan Guna Mempererat Silahturahmi

Am,Tirah selalu tokoh masyarakat Kecamatan Pining  menyambut baik kunjungan H Irmawan atas nama masyarakat Kecamatan Pining  juga mengucapkan terimakasih atas kunjungan itu sementara ini Suad 52 tahun warga kampung pertik Kecamatan Pining  dalam kesempatan itu menanyakan sekali gus mendorong agar H Irmawan bisa terpilih kembali di Pemilu 2024 ini dan kami bertanya sama bapak langkah apa yang bisa kami lakukan agar bapak bisa terpilih kembali di tahun 2024 ini pertanyaan dari tokoh masyarakat itu di jawab langsung oleh H Irmawan kita berdoa dan berusaha agar bisa terpilih kembali, mengingat partai PKB masih menuntut saya untuk maju sebagai calon DPR RI kehadiran H Irmawan ke Kecamatan Pining  antusias warga Kecamatan Pining  dan tokoh masyarakat Kecamatan Pining  Suad dalam sambutannya menyampaikan ucapan terimakasih atas kunjungan H Irmawan ia juga merasa bangga dengan datang nya  DPR RI  yang kini sudah memasuki periode ke -3 dari partai PKB tersebut.

Baca Juga :  Babinsa Posramil Pantan Cuaca membantu Penjemuran Biji Kopi Petani

Terimasih kami ucap kan kepada bapak H Irmawan yang telah hadir ke tempat kami, kami bangga dengan kunjungan bapak tuturnya.        (Amj)

 

Berita Terkait

Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Komsos dan Membantu Petani Tembakau
Babinsa Koramil 09/Putri Betung bersama Babinkamtibmas dan Warga Melaksanakan Gotong-Royong
JAGA KESEHATAN MASYARAKAT,BABINSA BANTU PKK BERSIHKAN TAMAN TOGA DESA
WUJUDKAN KETAHANAN PANGAN BABINSA DAMPINGI PETANI TANAM BAWANG MERAH
Tokoh LSM, Paparkan Kinerja Pemerintah Aceh Dan Pemerintah Daerah Kabupaten Gayo Lues Juga Banyak Melakukan Pembangunan Rumah Layak Huni
BABINSA KORAMIL 06/TRIPE JAYA DAMPINGI PETANI CEK PERTUMBUHAN TANAMAN JAGUNG
Pangdam IM Pastikan Kelancaran dan Keamananan Kunjungan Presiden RI Tinjau Fasilitas Kesehatan di RSUD dr. Zainoel Abidin Kota Banda Aceh
Panwaslih Melaksanakan Silaturahmi Dengan Para Babinsa di Wilayah Kecamatan Pining Kabupaten Gayo Lues

Berita Terkait

Sabtu, 14 September 2024 - 03:17 WIB

Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Komsos dan Membantu Petani Tembakau

Jumat, 13 September 2024 - 07:02 WIB

Babinsa Koramil 09/Putri Betung bersama Babinkamtibmas dan Warga Melaksanakan Gotong-Royong

Rabu, 11 September 2024 - 07:25 WIB

WUJUDKAN KETAHANAN PANGAN BABINSA DAMPINGI PETANI TANAM BAWANG MERAH

Selasa, 10 September 2024 - 22:55 WIB

Tokoh LSM, Paparkan Kinerja Pemerintah Aceh Dan Pemerintah Daerah Kabupaten Gayo Lues Juga Banyak Melakukan Pembangunan Rumah Layak Huni

Selasa, 10 September 2024 - 03:05 WIB

BABINSA KORAMIL 06/TRIPE JAYA DAMPINGI PETANI CEK PERTUMBUHAN TANAMAN JAGUNG

Senin, 9 September 2024 - 08:12 WIB

Pangdam IM Pastikan Kelancaran dan Keamananan Kunjungan Presiden RI Tinjau Fasilitas Kesehatan di RSUD dr. Zainoel Abidin Kota Banda Aceh

Senin, 9 September 2024 - 05:42 WIB

Panwaslih Melaksanakan Silaturahmi Dengan Para Babinsa di Wilayah Kecamatan Pining Kabupaten Gayo Lues

Senin, 9 September 2024 - 04:04 WIB

Ketua LSM FPPL/Aktivis Muda Rahmin Ucak : Kelangkaan Pupuk Subsidi Masih Jadi Persoalan Petani

Berita Terbaru